Sabtu, 21 Mei 2016

Membuat tulisan kebawah dengan photoshop dan efect patah

BY Unknown No comments


Artikel kali ini masih tentang cara membuat tulisan kebawah yang selama ini belum pernah di bahas di dunia maya cuma kali ini akan di beri sedikit efek retak/patah agar terlihat bagus,tapi untuk efek di sesuaikan saja dengan kebutuhan anda,seperti efek warna atau efek cahaya semuanya terserah anda,pada intinya tutorial ini hanya membuat tulisan menurun kebawah yang selama ini jarang di bahas 


1.Buatlah tulisan sesuai keinginan anda
2.kemudian klik 2x kotak layer tulisan dan klik icon change font

3.Klik 2x layer tulisan kemudian klik window - character dan atur jarak hurufnya

4.klik Layer - Rasterize - Tipe kemudian klik Lasso tool dan seleksi tulisan Rebec lalu tekan V di keyboard kemudian klik di tengah garis seleksi lasso tool tahan mouse dan geser sedikit,hilangkan garis seleksinya Ctrl + D, seleksi kembali bagian bagian yang ingin di potong seperti tadi

5.Buat layer baru kemudian tekan Ctrl + klik kotak layer tulisan rebec untuk membuat garis seleksi lalu klik Edit - Fill  rubah content menjadi Color dan pilih warna yang di butuhkan

6.Geser sedikit layernya

Selesai dan tinggal memberi beckground gambar saja dan sedikit modifikasi




0 komentar:

Posting Komentar

Tidak punya akun google...? pilih berkomentar anonymous,sertakan nama anda